27 Juni 2024

PPDB SMK NEGERI 1 TELUK KUANTAN TAHUN 2024

Kam, 27 Juni 2024 Dibaca 47x Artikel / Berita / Pendidikan / Social Media

SMK NEGERI 1 TELUK KUANTAN – Pada tanggal 21 s/d 24 Juni 2024 kemarin telah dilaksanakan pra pendaftaran di SMKN 1 Teluk Kuantan dan dilanjutkan dengan Pendaftaran Peserta Didik Baru dari Tanggal 24 s/d 29 Juni 2024  dan. Bagi yang ingin mendaftarkan dirinya ke sekolah ini maka yang harus diperhatikan dan lihat yaitu apa saja syarat – syarat yang harus kalian pahami, disekolah ini paling banyak diminati oleh lulusan SLTP/SMP maka dari itu perhatikan apa saja yang harus kalian pahami.

Di SMKN 1 Teluk Kuantan ini memiliki berbagai Jurusan atau Program/Konsentrasi Keahlian yang terakreditasi “A”, dan Sekolah ini juga terakreditasi “A”. Untuk melihat apa saja jurusan yang akan kalian ambil lihat dibawah ini:

https://smkn1telku.sch.id/

https://smkn1telku.sch.id/

  1. Teknik Geospasial (Teknik Geomatika)
  2. Teknik Otomotif (Teknik Kendaraan Ringan)
  3. Teknik Otomotif (Teknik Sepeda Motor)
  4. Teknik Otomotif (Teknik Alat Berat)
  5. Teknik Ketenagalistrikan (Teknik Instalasi Tenaga Listrik)
  6. Teknik Desain Pemodelan & Informasi Bangunan
  7. Teknik Elektronika (Teknik Audio Video)
  8. Teknik Pengelasan & Pabrikasi Logam (Teknik Pengelasan)
  9. Teknik Jaringan Komputer & Telekomunikasi (Teknik Komputer Dan Jaringan)

Di SMKN 1 Teluk Kuantan Memiliki Total 9 (Sembilan) Konsentrasi Keahlian/Jurusan.

Untuk Informasi Persyaratan Dibawah Ini:

 

Persyaratan PPDB Tahun 2024/2025

1. Kelengkapan Administrasi berupa :
a. Ijazah/surat ketetangan lulus
b. Surat Keterangan Nilai rata rata rapor semester 1 -5 dari sekolah asal
c. Akte kalahiran maks umur 21 tahun
d. Kartu Kekuarga

2. Tambahan
a. Jakur Afirmasi : Kartu PIP, PKH, bukti keikutsertaan program keluarga tdk mampu yg dikeluarkan oleh pemerintah pusat
b. Jalur prestasi: sertifikat akademin non akademik tk provinsi atau nasional, piagam tahfizh min 2 juz
c. Jalur pindahan ortu: surat penugasan/SK, surat ketetangan domisili dari RT/RW
d.Anak GTK tempat ortu bertugas:sk
e. Mengisi pernyataan keabsahan dokumen dengan matetsi 10.000

3. Syarat Khusus SMK
a. Tidak buta warna/kendala fisik sesuai kebutuhan program keahlian
b. Surat pernyataan tdk bertato dan bertindik bagi pria (diverifikasi waktu pendaftaran ulang)

Untuk Jadwalnya Bisa di Cek Pada Gambar Dibawah Ini:

https://smkn1telku.sch.id/

https://smkn1telku.sch.id/

Artikel ini memiliki

0 Komentar

Tinggalkan Komentar